Apakah ke-Lima Nidana itu ?
"Oh, Ratnakuta Yang Bijak ! Di Masa yang Akan Datang
yang penuh dengan kekeruhan suasana, memang-lah sangat sulit untuk menemukan Dharma yang Sejati, apa lagi
mem-peroleh Kesempatan mengenal Nama BODHISATTVA
BHAISAJYARAJA dan BODHISATTVA
BHAISAJYASAMUDGATA. Hanya Umat yang telah me-miliki Lima Macam Nidanam saja yang ber-Kesempatan Mengenal Nama-Nya, lalu Memuja dan Memuliakan Nama Beliau.
Lalu,
Apakah ke-Lima Nidana itu ?
Ke-Lima Nidana itu adalah :
1. Me-miliki dan mengembangkan perasaan Cinta Kasih dan Belas Kasihan kepada Semua Makhluk. Tidak melakukan
pembunuhan Makhluk Hidup serta Tekun dan Disiplin menjalankan Sila.
2. Men-taati Nasehat Orangtua dan men-jalan-kan Dasa
Kusala (Sepuluh Perbuatan Baik) dengan Tekun dan seksama.
3. Men-jaga Pikiran dan Batin agar selalu dalam keadaan tenang,
tentram, dan ter-kendali.
4. Menyakini
sepenuh Hati terhadap Sutra-Sutra Agama Buddha.
5. Menyakini sepenuh Hati terhadap Buddha Dharma dan meningkatkan
terus Ke-iman-an
dan Pengetahuan tentang Dharma, bagai-kan arus air yang terus mengalir tanpa henti.
* * * * *
"Oh, Ratnakuta yang Bijak !
Bagi siapa saja yang memiliki Lima Nidana
ini,
di Zaman atau Masa apa pun Ia ter-lahir,
Ia akan tetap ber-Kesempatan untuk
Mengenal Nama ke-Dua Bodhisattva tersebut,
sekaligus ber-Kesempatan pula
Mengenal Para Buddha dan Bodhisattva Lain-nya
yang ada di Sepuluh Penjuru Semesta.
Selain itu ia juga akan ber-Kesempatan untuk
Mengenal dan belajar Dharma yang Sejati,
Mengenal Sutra-Sutra Agung Agama Buddha,
serta ter-bebas dari kesengsaraan.
Keyakinan terhadap Buddha Dharma pun tak akan pernah luntur".
"Apabila Umat tersebut ber-Tekad untuk Mengingat dan Memuja Nama ke-Dua Bodhisattva tersebut secara Tekun dan Sungguh-sungguh,
maka Umat tadi akan ter-berkati
dengan Kemuliaan yang di-miliki oleh ke-Dua Bodhisattva tersebut,
dengan demikian maka Sang Umat tersebut
tidak akan pernah ter-jerumus ke dalam Alam Neraka, Setan, Binatang, atau Alam Rendah Lain-nya
sepanjang 500 Asamkhyakalpa lama-nya."
* * * * *
* * * * *